Senin, 21 Juli 2014

Tentang Penulis

Selamat siang sobat. Perkenalkan sebelumnya saya Reynold Andika mahasiswa Universitas Multimedia Nusantara, Gading Serpong. Program studi yang saya ambil ilmu komunikasi dengan jurusan public relation 2011. Blog "tulisanreynold" ini merupakan blog perdana yang saya buat dengan tujuan untuk membagi informasi serta menambah pengetahuan kita tentang berbagai hal. Semoga apa yang saya sampaikan dapat bermanfaat bagi kita semua.
Harapan saya kedepannya adalah agar blog ini dapat semakin tumbuh dan berkembang menjadi lebih baik dan lebih baik lagi. Oleh karena itu saya sangat mengaharapkan kritik dan saran yang sobat berikan demi kemajuan kita tentu nya saya sebagai penulis agar saya dapat membuat tulisan yang lebih berkualitas dan dapat menghibur sobat semua.
Akhir kata sebagai manusia yang sangat tidak sempurna. Saya Reynold memohon maaf bila ada kesalahan yang saya lakukan dalam penulisan blog ini.

Jika ingin info lebih lanjut tentang penulis dapat meng-klik link di bawah ini :

https://twitter.com/reynoldandika
https://www.facebook.com/reynold.andika.161

Terima kasih sobat telah meluangkan waktu nya membaca blog saya. Tetap semangat !!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar